Dalam mengenal pernis, pengertian pernis dan fungsinya sangat penting agar Anda bisa tepat dalam proses aplikasi untuk mendapatkan hasil yang sesuai.
Apakah pernis itu? Dalam dunia finishing istilah pernis sering digunakan. Pernis atau yang disebut dengan varnish ini sebenarnya berasal dari bahasa latin yaitu “ vernix”.
Arti kata vernix adalah resin berbau, sedangkan dalam sejarahnya resin berkembang di daerah negara-negara Cina, India, Mesir, Korea dan Jepang. Pernis sebelum masuk ke Korea berkembang pesat di wilayah Asia tengah dan selatan yaitu China dan India.
Baca Juga : 3 Macam Cat Pernis untuk Lantai Kayu dengan Hasil Warna Natural Transparan
Pembuatan cat pernis pada awalnya adalah memanfaatkan resin yang dicampur dengan gatah pinus dan daiplikasikan menggunakan kuas. Sedangkan untuk pernis di zaman modern ini adalah dengan bahan kimia. Hasil dari pernis lapisan film yang tebal dan kuat serta untuk warnanya ada efek keemasan.
Tetapi modern ini, cat pernis tidak hanya memiliki efek keemasan tetapi juga efek transparansi yang bagus dengan tingkat glossy bervariasi ada yang high gloss, doff, matt, death matt, dll. Apa saja produk yang bisa dilapisi oleh pernis ini? Tidak hanya kayu tetapi semua jenis serat alam dapat memanfaatkan pernis seperti bambu, rotan, pelepah pisang, dll.
Baca Juga : Clear Coat Tidak Bisa Kering? Berikut Solusinya
Dari pengertian pernis dan fungsinya yang akan diulas selanjutnya maka tidak memungkiri bahwa pernis adalah bahan yang sangat penting dan dibutuhkan. Praktisnya pernis untuk diaplikasikan membuat banyak masyarakat menggunakan bahan finishing ini.
Zaman dahulu, cat pernis diaplikasikan menggunakan kuas dengan bulu babi. Jenis kuas ini tidak akan menggumpal ketika diaplikasikan. Sedangkan untuk modern ini jenis kuas yang digunakan dibuat dari bahan nylon padahal bahan ini akan mudah menggumpal ketika diaplikasikan untuk pernis. Maka Anda harus memilih jenis kuas bulu babi yang tidak akan menggumpal dan mudah untuk diaplikasikan.
Baca Juga : Seperti apa warna cat untuk bambu yang wajib dipilih?
Menurut pengertian pernis dan fungsinya di atas pernis adalah bahan finishing yang wajib digunakan untuk semua jenis serat alam termasuk kayu. Banyak yang menggunakan produk pernis untuk semua furniture baik itu skala industri besar dan menengah bahkan para penggunaa DIY atau end user seperti para penghobi kayu.
Baca Juga : mengenal cat plamir kayu dan apa fungsinya dalam finishing kayu
Kemampuan pernis untuk melindungi media kayu sudah tidak diragukan lagi karena pernis sendiri akan menimbulkan lapisan film yang kuat dan juga tebal. Selain itu juga pernis akan memberikan hasil akhir warna natural kayu. Berbeda dengan cat duco yang akan menutup warna kayu menjadi warna yang lain, pernis kayu akan memberikan tampilan warna natural dimana Anda akan memperlihatkan serat kayu.
Tentu saja jika Anda memiliki jenis kayu yang mahal seperti kayu jati tua maka warna kayu transparan bisa menjadi pilihan utama. Lingkaran tahun yang ada pada kayu akan terlihat dengan baik dan menambah nilai estetika atau artistik di dalam ruangan.
Melihat dari fungsi pernis di atas maka apakah manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari? Mungkin Anda tidak menyadari bahwa pernis selalu ada di sekitar kita baik itu di dalam rumah mauapun di luar rumah. Lalu bagaiamana pernis akan mempengaruhi kehidupan sehari-hari? Pernis yang terbuat dari resin, modern ini dicampur dengan bahaya yang disebut dengan solvent.
Anda mungkin lebih familiar jika disebut dengan thinner. Benar sekali, bahan thinner ini adalah bahan pelarut resin atau pernis agar lebih mudah untuk diaplikasikan, memberikan pigment warna dan juga mengecerkan pernis. Tetapi apakah yang terdapat dalam kandungan di dalam solvent ini? Tentunya adalah bahan berbahaya bagi kesehatan manusia.
Thinner adalah bahan yang banyak mengandung formalin, timbal dan juga merkuri. Padahal bahan-bahan tersebut jika terhirup oleh tubuh manusia akan menyebabkan penyakit seperti kanker dalam jangka panjang. Sungguh berbahaya bukan mengingat peranan pernis dalam kehidupan sehari-hari ini maka manusia menciptakan pernis yang lebih aman dan tidak menggunakan solvent.
Pernis in disebut dengan pernis kayu water based. Pernis water based ini hanya membutuhkan bahan pelarut air dan proses aplikasinya juga mudah yaitu menggunakan kuas. Maka perhatikan selalu penggunaan produk pernis yang dibutuhkan.
Dengan pengertian pernis dan fungsinya maka Anda membutuhkan pengetahuan bagaimanakah cara menggunakan pernis ini? Apakah benar-benar mudah seperti yang telah dikatakan atau tidak. Lalu bagaimana dengan langkah mudahnya? Perhatikan cara penggunaan pernis water based berikut ini:
Dalam penjelasan pengertian pernis dan fungsinya mengatakan bahwa pernis adalah bahan finishing yang mudah untuk diaplikasikan. Lalu bagaimana dengan produk yang aman dan berkualitas menggantikan pernis solvent? Telah dikanal produk pernis kayu water based yang bisa Anda gunakan. Seperti apakah produk pernis kayu water based yang mudah untuk diaplikasikan ini? Salah satu jenis produk yang bisa Anda gunakan adalah merk Biovarnish.
Produk Biovarnish yang lengkap mulai dari dempul yang berfungsi untuk menutup cacat kayu hingga pernis ini bisa Anda aplikasikan dengan cara di atas. Produk Biovarnish ini dikatakan berkualitas karena faktor proteksi yang didapatkan adalah anti jamur dan juga anti rayap. Produk cat manakah yang akan memberikan ketahanan tersebut selain produk Biovarnish? Anda bisa leluasa menggunakan Biovarnish untuk finishing produk furniture indoor maupun outdoor karena ketahanan terhadap panas dan juga hujan sangat baik. Pernis tidak akan mudah luntur dan lebih tahan lama.
Produk Biovarnish memiliki banyak pilihan warna yaitu Biovarnish Wood Stain seperti salak brown, walnut brown, red mahogany, sonokeling, light walnut, dark brown dan masih banyak lagi. Selain warna tingkat glossy yang bisa Anda pilih adalah gloss dan juga doff.
Jika Anda ingin mendapatkan furniture terlihat lebih natural bisa menggunakan Biovarnish Clear Coat Doff. Satu lagi kelebihan yang bisa Anda dapatkan. Walaupun menggunakan kuas tetapi formula Biovarnish ini diciptakan unruk tidak menimbulkan brush mark. Ingin mendapatkan produk Biovarnish? Pesan sekarang juga melalui costumer service kami di nomor 08122-525-9280 atau telepon di 0291-598992.