Cat Kayu Mengkilap yang Tepat Memenuhi Kebutuhan Finishing Rotan

Rotan yang bisa digunakan sebagai material furniture membutuhkan cat kayu mengkilap agar berpenampilan mewah dan berkelas.

Negara pengekspor rotan terbesar dari dulu hingga saat ini adalah Indonesia. Dengan banyakannya spesias rotan hingga 312 yang tumbuh di Indonesia banyak dimanfaatkan oleh masnyarakat. Dari 13 jenis rotan yang terdeteksi di dunia, 8 diantaranya tumbuh di Indonesia. Sungguh kaya alam Indonesia yang masih bisa dimanfaatkan. Rotan adalah tanaman merambat yang memiliki batang langsing antara 0.3-10 cm, beruas, berongga dan memiliki duri. Berbagai jenis kerajinan atau handycraftf, furniture, dan home decor dari rotan menjadi aset negara sebagai barang ekspor. Walaupun begitu belum semua jenis rotan cocok untuk dijadikan barang ekspor.

Baca Juga : cara mudah membuat kayu tampak mengkilap

promo produk finishing natural oil dan sanding sealer

Jenis rotan yang belum bisa diolah antara lain rotan seuti, rotan sigisi, rotan cabang, rotan bubai, rotan langgane, rotan maldo jormal, rotan sanjat, rotan inun, rotan dandan, rotan semambu, rotan irit, rotan manau tikus, rotan batang, rotan jernang besar, rotan balubuk, rotan taman, rotan korod. Dari semua jenis rotan yang diolah menjadi furniture dibutuhkan cat kayu mengkilap yang akan membuat furniture menjadi mewah dan berkelas.

Baca Juga : cat untuk mengkilapkan kayu

Rotan Yang Bagus Untuk Furniture

Cat-kayu-furniture-rottan

Jenis rotan alami hhingga yang baru adalah rotan sintetis masih menjadi material yang baik. Rotan sintetis yang sedang naik daun saat ini berbahahn polythylene dan bukan dari plastik atau PVC. Rotan sintetis menjadi trend karena banyak keunggulan yang bisa dimanfaatkan. Rotan ini tidak membutuhkan perawatan lebih, bagus untuk furniture outdoor, tahan berbagai macam cuaca, memiliki elastisitas tinggi tidak mudah pecah dan kusam.

Walaupun rotan sintetis unggul tetapi tidak memiliki serat yang bagus seperti rotan alami. Berikut ini jenis rotan alami yang bisa digunakan sebagai material furniture.

promo produk biovarnish sanding sealer
  1. Rotan prietriet, rotan ini menyerupai lidi dengan panjang yang bisa mencapai 6 meter. Rotan ini cocok digunakan sebagai proses anyaman sebagai lapisan penutup mebel atau keranjang rotan.
  2. Rotan Core, rotan ini berbentuk kecil dan sangat lentur dan mudah dibengkokan. Rotan ini mudah menyerap warna sehingga memudahkan proses finishing. Bobot rotan ini ringan dan bagus untuk digunakan sebagai bahan dekorasi mebel rotan, support atau siku rangka keranjang.
  3. Rotan Sandden Pheel, berbentuk tipis mirip dengan laso atau pheel. Memiliki ciri sama dengan rotan prietriet. Juga cocok digunakan sebagai bahan anyaman.
  4. Rotan batang sesuai namanya rotan batang memiliki diamater hingga 20 meter dengan tingkat kelenturan yang rendah. Dibutuhkan alat khusus untuk membengkokan rotan ini. Untuk membengkokannya membutuhkan perlakuan khusus denga api atau uap air. Cocok untutk digunakan sebagai struktur dan support rangka furntiure.
  5. Rotan Lasio/ Pheel. Sifat dari rotan ini lentur ketika direndam di dalam air. Warna tidak mudah menyerap pada rotan ini sehingga untuk finishingnya dibutuhkan pemanasan. Kelebihan dari rotan ini memiliki kekeuatan yang tinggi ketika ditaraik. Cocok digunakan sebagai sambungan rangka rotan dan memperkuat dudukan anyaman pada rangka.

Finishing rotan selalu membutuhkan cat kayu mengkilap agar furniture yang diciptakan tampak mewah dan bernilai tinggi. Dengan cat, serat rotan juga akan terlihat menarik.Cat kayu juga akan melindungi rotan dari gangguan luar terlebih pada furniture outdoor.

Produk Cat Kayu Mengkilap Yang Bagus Untuk Finishing Rotan

Cat-kayu-furniture-rottaan

Furniture dengan material rotan membutuhkan finishing dengan cat kayu yang tepat. Salah satu cat kayu mengkilap yang bagus adalah merk Biovarnish. Cat ini mampu melindugi rotan dari perubahan cuaca dari panas atau hujan. Bahan pencampur yang digunakan hanyalah air sehingga tidak membutuhkan bahan pencampur solvent seperti cat melamin. Warna yang diberikan pun warna natural kayu yang menjadi trend di tahun 2017 ini.

Cat kayu mengkilap Biovarnish memiliki dia tampilan glossy yang bisa dipilih yaitu gloss dan doff. Untuk mendapatkan finishing natural Anda bisa menggunakan Biovarnish Clear Doff. Pemesanan produk ini bisa dilakukan sekarang juga dengan menghubungi costumer service di nomor 0878-3934-6433 dan 0822-2026-5056.

Artikel "Based Knowledge"

Youtube Channel

About Us

Proses finishing menggunakan cat Besi dan Plitur atau Pernis kayu membutuhkan cara yang tepat dan juga insiprasi yang bervariasi. Anda bisa mendapatkan banyak inspirasi sekaligus mengetahui cara finishing yang tepat dan produk berkualitas melalui waterbasecoating.com

©2015 - 2023 WaterbaseCoating.com - by DH

Hubungi Kami